Sebelum Fernanda, Ternyata Marak Kasus Turis Diperkosa di India
Jakarta,“quickq” CNN Indonesia-- Kejadian tragis menimpa travel bloggerasal Spanyol, Fernanda, bersama suaminya, Vincente ketika melakukan perjalanan naik motor keliling dunia. Fernanda menjadi korban perkosaan sekelompok orang atau gang rapedi Indiapada Jumat (1/3) malam waktu setempat. Malapetaka itu terjadi di wilayah timur India yang cukup terpencil, tepatnya di distrik Dumka, negara bagian Jharkhand. Perkosaan yang dilakukan 7 orang itu terjadi usai pasangan ini bertualang naik motor keliling 66 negara sebelumnya. Pasangan ini baru saja menyelesaikan perjalanan mereka ke Sri Lanka, sebelum melanjutkan menuju ke India. Ketika kejadian tersebut, pasangan ini sedang dalam perjalanan ke Nepal melalui Bhagalpur. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT Parahnya, ini bukan kasus perkosaan pertama yang dialami turis asing kala mengunjungi India. Pada 2015, seorang turis asal Jepang menjadi korban perkosaan dari pemandu wisatanya di India. Peristiwa itu terjadi di Kota Jaipur pada Februari 2015. Turis perempuan Jepang itu diajak keliling naik motor oleh pemandu wisata itu hingga sampai di tempat yang sepi, sebelum akhirnya dia melakukan aksi bejatnya. Di tahun yang sama, turis asal Jepang kembali menjadi korban perkosaan di India oleh sekelompok orang di Kota Kolkata. Pelaku perkosaan turis itu berjumlah enam orang. Pada Desember 2018, turis asal Inggris menjadi korban perkosaan di Kota Goa, India. Seperti dikutip CNN, peristiwa perkosaan itu terjadi saat korban berjalan pulang ke hotelnya usai wisata ke Pantai Palolem. Polisi mendapat laporkan kasus perkosaan itu esok pagi pukul 4.30 waktu setempat. Pengakuan pelaku, dia melihat korban berjalan sendirian, lalu menyeret turis perempuan Inggris itu ke ladang kosong yang gelap untuk melakukan aksi bejadnya. Bahkan tas korban juga dirampas. Pada Juli 2018 juga terjadi perkosaan terhadap turis wanita asal Rusia yang tengah melakukan solo traveling di Tiruvannamalai, Distrik Tamil Nadu. Turis berusia 21 tahun ditemukan dalam kondisi tidak sadarkan diri dan tanpa busana di sebuah kamar hostel. Di wajah dan tangan turis tersebut juga terdapat bekas gigitan pelaku. Yang menjadi sangat menakutkan, ternyata pelaku perkosaan turis Rusia itu adalah pemandu wisata dan manajer hostel tersebut. Laporan AFPmenyebut ada enam orang pelaku perkosaan terhadap turis wanita Rusia itu. Korban dilarikan ke rumah sakit untuk menjalani perawatan dan pemeriksaan. Laporan medis menyatakan korban mengalami kekerasan seksual. Kemudian pada 2022, turis perempuan asal Inggris diperkosa di depan pacarnya ketika tengah wisata ke Pantai Arambol Sweet Waterdi Goa, India Selatan. Pelaku merupakan pria yang menjadi bagian dari komplotan tukang pijat ilegal di kawasan pantai tersebut.
相关推荐
-
Anies Bangun Lagi Kampung Akuarium, Kan Main, Ini Reaksi Ahok..
-
Ahmad Muzani Bilang Pembangunan IKN On The Track, 2028 Jadi Pusat Pemerintahan dan Peradaban
-
Allianz Life Resmi Luncurkan Asuransi Allianz Critical Plus Dengan Uang Pertanggungan 150%
-
日本平面设计留学院校推荐——武藏野美术大学
-
Gebrakan PLN di IPA Convex 2025, Prabowo Saksikan Langkah Besar Menuju Kemandirian Energi
-
Tikus Ngumpet di Pesawat, Maskapai Tunda Penerbangan Sampai 3 Hari
- 最近发表
-
- 伦敦国王学院排名如何?
- Ahli Epidemiologi UI: Pak Anies, Jangan Dululah Ada CFD!
- 肯特州立大学世界排名详解
- Terobosan Bahlil Kejar Target Lifting Minyak 1 Juta Barel Per Hari
- 5 Risiko Kehamilan Usia 40 Tahun, Keguguran hingga Preeklamsia
- 日本平面设计留学院校推荐——武藏野美术大学
- 爱丁堡大学怎么样?
- 俄罗斯美术留学,有哪些院校可以选择?
- Digelar Tertutup, Rapat DPR dan DJP Soal Coretax Hasilkan Ini
- Keluhannya Tak Digubris Anies, Emak
- 随机阅读
-
- DPR Akan Sampaikan Pandangan Soal Amnesti Baiq Nuril
- Allianz Life Resmi Luncurkan Asuransi Allianz Critical Plus Dengan Uang Pertanggungan 150%
- 肯特州立大学世界排名详解
- KPK Kembali Tangkap Rachmat Yasin
- KPK Yakin Bukti Jerat Sofyan Sudah Solid
- Presiden Prabowo dan PM Anwar Ibrahim Sepakati Penguatan Kerja Sama Strategis Indonesia
- Cek Saldo Dana Bansos PIP 2025 Kapan Cair, Termin I Mulai Bulan Februari
- 美国波士顿大学世界排名详情!
- 中央圣马丁艺术学院对本科作品集有什么要求?
- Show Balenciaga: Kim 'Lupa' Lepas Tag Sampai Gaun dari Underwear
- PLN Naikkan Target Penjualan Listrik Jadi 325 TWh pada 2025
- Slogan Horor dari John Kei: Apa Hukuman bagi Pengkhianat? Anak Buah Jawab: Mati!
- 俄罗斯美术留学,有哪些院校可以选择?
- Emiten Kapal Tommy Soeharto (HUMI) Bagi Dividen Rp18 Miliar, Cek Jadwal Pencairannya!
- 6 Cara Mengajarkan Anak Puasa Sejak Dini
- 卡内基梅隆大学世界排名解读!
- RI Impor Energi USD 40 Miliar Per Tahun, Kok Bisa? Ini Kata Bahlil
- 丹麦工业设计大学有哪些?
- Ikon Fesyen Dunia Iris Apfel Meninggal di Usia 102 Tahun
- KPK Kembali Tangkap Rachmat Yasin
- 搜索
-
- 友情链接
-
- quickq快客官网苹果下载
- quickq苹果app下载
- quickq苹果版ios
- quickq官网进入
- quickq加速永久免费
- quickq官网多少
- 怎么下载quickq苹果版
- quickq安卓版免费下载
- quickq最新官网地址
- quickq中文版下载
- quickqios官网
- quickq下载官方苹果
- quickq手机版免费下载
- quickq app
- quickq.apk
- quickq最新官网
- quickq官网ios手机下载
- quickq免费下载
- quickq加速器官网知乎
- quickq会员价格
- quickq安卓下载地址
- quickq app
- quickq是啥
- quickq怎么付费
- quickq梯子
- quickq最新版本安卓下载
- quickq官网下载安卓最新
- quickq费用
- quickq快客加速器官网
- quickq官网下载电脑
- quickqios版本
- quickq最新官方下载
- quickq官网入口
- quickq苹果版ios
- quickq ios
- quickq电脑版官网下载
- quickq官网下载电脑版最新
- quickq官方安卓版下载
- quickq在哪下载
- quickqios版免费下载
- quickq手机端下载地址
- quickq账号购买
- quickq充值入口在哪里
- quickq官网下载电脑版官方
- quickq是干什么的
- quickqjs7官网
- quickq苹果手机下载
- quickq官网下载苹果手机
- quickq加速器下载
- quickq
- quickq电脑版怎么用
- quickq加速永久免费
- quickq登录不了
- quickq客户端下载
- quickq网页版入口
- quickq加速器官方
- quickq充值不了的原因是
- quickq官网充值
- quickq网站
- quickq会员共享
- quickq加速器官网官网
- quickq充值最简单三个步骤
- quickqios版本
- quickq加速器官网官网
- quickqapp苹果版
- quickq网站是多少
- quickq苹果版下载
- quickq充值页面
- quickq下载官网免费
- quickq下载app
- quickq安卓官网下载
- 快客quickq官网下载
- 苹果手机怎么下载quickq
- quickq充值多少
- quickq最新版本
- quickq加速器官网链接
- quickq.net
- quickq网站是多少
- quickq官方下载app
- 官方正版quickq加速器
- quickq下载app
- quickq收费
- quickqapp苹果版
- quickq梯子
- quickq加速器在哪下
- quickq快客官网
- quickq充值入口
- quickq快客加速器
- quickq加速器官网js7
- quickq官网下载安卓版
- quickq苹果版怎么下载
- quickq充值中心
- quickq加速器下载安卓
- ?quickq
- quickq app 下载
- quickq官网下载apk